Tag: mutiara hikmah

  • Mutiara Islam : Tidak Tunggu 13!

    Tiga belas mutiara Islam ini melawan paradigma lama yang ternyata tidak efektif. Dengan basmalah mari kita melangkah cara baru, pemikiran baru dan semangat baru. Semoga bermanfaat untuk kemajuan kita. 1. Tidak tunggu bahagia untuk tersenyumTersenyumlah sekarang, maka anda akan bahagiaSenyummu di hadapan saudaramu adalah (bernilai) sedekah bagimu (Al Hadits) 2. Tidak tunggu kaya untuk bersedekahBersedekahlah…

  • Ceramah Agama yang Menyejukkan Hati

    Materi ceramah agama Islam ini sangat memberi kesejukan. Benar sekali bahwa Al Quran adalah sebagai obat dan mutiara hikmah penyejuk hati. Hanya ditulis poin pentingnya saja, silakan anda kembangkan sebagai bahan ceramah agama Islam yang menyejukkan. Orang yang kurang ilmu dan iman akan sengsara di dunia dan akhirat. Orang yang sakit biasanya mengeluh, padahal makin…

  • Kata Kata Motivasi Islam Paling Mengena

    Inilah kata kata motivasi Islam paling mengena… Mutiara hikmah sebagai penyejuk jiwa yang gersang. Penyemangat hidup. Kata Kata Motivasi Islam Penyejuk JiwaSaya pasti kuat, bukankah Allah tidak membebani seseorang melainkan atas kesanggupannya? Jangan khawatir, Allah selalu bersama saya Ah, itu memang belum rejeki saya. Saya telah berusaha semampu saya. Saya juga sudah berdoa. Tapi ternyata…

  • 5 Pantangan Ini Luar Biasa Dampaknya

      Mana yang sering kita langgar? Lima pantangan ini merupakan sebuah renungan Islam yang perlu kita sadari untuk melahirkan motivasi menjauhinya. Jika kita berhasil meninggalkan 5 pantangan ini, maka kita pasti menjadi orang yang beruntung. Ini jaminan dalam Al Quran. Pantangan #1: Shalat asal-asalan Maksud asal-asalan di sini adalah grasa grusu. Shalatnya ngebut, tidak tahu…

  • Konsep Rumah Tangga Islami – Sakinah Mawaddah Warahmah

    Artikel mutiara hikmah ini membahas rumah tangga Islami – konsep rumah tangga sakinah, mawaddah warahmah. Subhanallah, betapa indahnya jika ada seorang suami berani mengatakan pada istrinya dengan kalimat seperti ini: ”Wahai istriku tersayang, janganlah engkau terlampau mencintaiku. Aku hanyalah sekedar makhluk yang tiada berdaya. Aku takkan pernah dapatmembelamu, kecuali jika Allah memberikan kekuatan padaku. Aku takkan pernah…

error: Content is protected !!