Kursus online membuat website PAS (Powerfull, Aman dan Simple) adalah pilihan paling tepat untuk Anda. Peserta kursus tidak perlu datang ke tempat kami untuk mengikuti training tatap muka, tapi cukup duduk manis di rumah masing-masing menyaksikan video yang telah kami buat.
Setiap peserta kursus website online ini akan mendapatkan video tutorial cara membuat website yang PAS yang dapat ditonton atau download di member area. Video tutorial membuat website komplit ini dibuat oleh Akhmad Tefur, IMTRA ProMutu Training Center.
Ya, bukan sekedar website tapi website yang PAS (Powerfull, Aman dan Simple). Jika ada yang mengatakan bikin web hanya perlu 7 menit, pasti itu belum PAS!
Apa itu webiste yang PAS?
Powerfull maksudnya punya daya tarik dan daya kerja yang baik. Aman maksudnya lebih tahan terhadap serangan hacker. Simple itu nyaman dibaca dalam berbagai ukuran layar HP, dan cara pembuatannya dengan teknik yang sangat sederhana sehingga dapat diikuti oleh Anda meskipun belum bisa menggunakan Correl Draw atau Photoshop untuk desain grafisnya.
Hanya dengan PowerPoint, Anda akan kami ajari cara membuat header seperti header yang dipakai di web ini:
Itulah yang disebut dengan Website PAS.
Keuntungan Kursus Membuat Website Secara Online
Berikut adalah alasan mengapa Anda memilih kursus online atau training online membuat website:
- Bebas Tempat
Anda bebas milih tempat di mana saja, tidak harus datang ke tempat kami - Bebas Macet
Karena tidak perlu mendatangi sebuah tempat, Anda bisa belajar dari rumah. Dengan demikian Anda tidak berpayah-payah mengalami macet di jalan raya - Sambil Santai
Video tutorial membuat website dapat Anda tonton di pekarangan rumah, sambil nyruput kopi kesukaan Anda. Atau bisa pilih tempat santai lainnya agar lebih rileks. - Bebas Waktu
Jika Anda mengikuti kursus website di Jakarta atau kursus web Bogor bersama IMTRA , maka Anda harus menyediakan waktu khusus untuk menghadiri kursus atau training tersebut. Dengan kursus website secara online maka Anda bisa belajar kapan saja - Lebih Hemat
Terutama biaya transportasi, akomodasi dan hemat waktu. - Bisa diulang
Modul training online dalam bentuk video, sehingga Anda dapat mengulang-ulang modulnya
Inilah video tutorial yang akan Anda dapatkan:
- Jumlah video: 46
- Rata-rata: +/- 4,5 menit/video
- Format: MP4
Daftar judul 46 video tutorial dan info biaya silakan baca di: Training Online Membuat Website
Untuk mendaftar kursus online membuat website bersama Akhmad Tefur – IMTRA, silakan hubungi 0897 332 9 332